- Bupati Pringsewu H. Riyanto Pamungkas Hadiri High Level Meeting Antisipasi Pemenuhan Kebutuhan Panga
- Belasan Remaja Terlibat Tawuran di Pringsewu, Polisi Amankan 17 Pelaku
- Bongkar Praktik Prostitusi di Pringsewu, Polisi Amankan Seorang Mucikari
- Polres Pringsewu Intensifkan Patroli Antisipasi Tawuran Selama Ramadan
- Hari Pertama Berkantor, Bupati Pringsewu Pimpin Rakor Bulanan
- Antisipasi Tawuran dan Perang Sarung di Bulan Ramadan, Polisi Gencarkan Edukasi Warga
- Bupati Pringsewu Riyanto Pamungkas Sampaikan Pidato Perdana di DPRD
- Warga Pringsewu Digegerkan Penemuan Pemuda Gantung Diri di Pohon Asam
- Polres Pringsewu Gandeng BEM dan OKP Salurkan Bantuan Sosial Menjelang Ramadan
- Putusan Banding Kasus Korupsi Penyimpangan Penetapan Pajak BPHTB Waris oleh Terdakwa Waskito, Mantan
Gerakan Makan Telur & Peduli Stunting, Wabup Pringsewu Kunjungi TK Mutiara Sari Podorejo
Gerakan Makan Telur & Peduli Stunting, Wabup Pringsewu Kunjungi TK Mutiara Sari Podorejo

Muaramedia.co.id-Pringsewu - Wakil Bupati Pringsewu Dr.Fauzi mengunjungi TK Mutiara Sari, Podorejo, Pekon Rejosari, Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu, Senin (31/01).
Kunjungan ini dalam rangka Gerakan Makan Telur dan Peduli Stunting saat ini sedang digalakkan oleh Pemkab Pringsewu sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.
Baca Lainnya :
- Dari Puncak Gunung Latimojong Sulawesi Dikumandangkan HPN 2022 di Kendari0
- Pemerintah Kampung Mulya Jaya Gandeng Upt Puskesmas Dan Polri Adakan Vaksin Dosis 1 dan 20
- Kapolres Pringsewu Hadiri Pelantikan PAW Kepala Pekon1
- Polres Pringsewu Mengadakan Kegiatan Ceramah Bersama Ketua Komisi Dakwah MUI Provinsi Lampung0
- Akibat Hujan Disertai Angin Kencang Pohon Timpa Rumah Warga0
Wabup Pringsewu Didampingi Camat Pringsewu Moudy Ary Nazolla, S.STP, MH, KUPT Puskesmas Rejosari dr.Anisa dan Kapekon Rejosari Khotmanudin serta sejumlah pengurus ormas Kosgoro Kabupaten Pringsewu pada waktu-waktu tersebut mengajak anak-anak untuk mengkonsumsi telur secara rutin.
"karena telur memiliki kandungan gizi yang tinggi, khususnya protein yang sangat baik bagi kesehatan, khususnya pertumbuhan anak-anak,"Ujarnya
Selain telur, juga dibagikan susu dan suplemen makanan tambahan kepada anak-anak.
Sementara itu, Kepala TK Mutiara Sari Susilowati, S.Pd. menyampaikan bahwa TK Mutiara Sari yang ia pimpin berdiri pada tahun 2008. Semula menumpang di balai pekon setempat, hingga kemudian dipindahkan ke lokasi saat ini. "Memiliki tiga ruang, dimana satu ruang difungsikan sebagai ruang P3K,"Jelasnya.
