- Aksi Peduli Ramadan, Polres Pringsewu dan Mahasiswa Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
- 103 Peserta Ikuti Seleksi Administrasi Awal Penerimaan Polri di Polres Pringsewu
- Bupati Pringsewu Lantik Andi Purwanto Sebagai Penjabat Sekretaris Daerah
- Pantau Ketersediaan Bahan Pokok Selama Ramadan, Bupati Pringsewu Tinjau Pasar Banyumas
- Bupati Pringsewu Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2024
- Tingkatkan Kepedulian di Bulan Ramadan, Siswa SMP Muhammadiyah Pringsewu Bagikan Takjil
- Main Judi di Bulan Ramadan, Lima Warga Pringsewu Ditangkap Polisi
- Buron Dua Tahun, Pelaku Penganiayaan di Pringsewu Ditangkap Saat Pulang Kampung
- Polisi Tangkap Pencuri Kabel Listrik Bermodus Petugas PLN di Pringsewu
- Bupati Pringsewu H. Riyanto Pamungkas Hadiri High Level Meeting Antisipasi Pemenuhan Kebutuhan Panga
Dalam Rangka pencegahan Penyebaran Covid 19 Polsek Pringsewu Kota dan Koramil kota Membagikan 200 ma
Dalam Rangka pencegahan Penyebaran Covid 19 Polsek Pringsewu Kota dan Koramil kota Membagikan 200 masker.

Muaramedia.co.id-Pringsewu-Dalam rangka pencegahan covid 19 di wilayah Pringsewu polsek Pringsewu kota bersama Koramil kota membagikan 200 masker di jalan raya depan Polsek pringsewu kota,Rabu (21/10).
Baca Lainnya :
- Peringati Hari Santri Nasional, Pemkab Pringsewu Gelar Istighotsah di Makam KH.Ghalib0
- Puncak Peringatan HSN 2020, Bupati Pringsewu Resmikan Masjid Islamic Centre0
- Empat Pelaku Penyalahgunaan Narkoba Jenis Sabu Berhasil Diringkus Polres Pringsewu 0
- Coffee Morning Membahas Sejumlah Persoalan Hingga Tes Urine0
- Fauzi Meninjau Pelaksanaan JOTA-JOTI 1
Adapun yang ikut dalam pembagian masker ini Kapolsek pringsewu kota Kompol Atang samsuri SH, Anggota koramil pringsewu kota,waka polsek pringsewu,kanit binmas pringsewu,kanit PATROLI pringsewu, kanit provost pringsewu,pers POLSEK pringsewukota.
Kapolsek pringsewu kota Atang samsuri SH, mewakili Kapolres Pringsewu AKBP Hamid Andri Soemantri, SIK mengatakan, kegiatan ini terlaksana untuk membantu warga masyarakat dan para pengemudi baik roda dua maupun roda empat agar nb dapat mencegah terjadinya penyebaran virus covid 19.
Atang menambahkan maka salah satu pencegahannya covid 19 polsek pringsewu kota bersama Koramil Pringsewu kota membagikan masker kepada masyarakat pengemudi roda dua dan roda empat.
"Pembagian 200 masker di depan kantor Polsek pringsew kota bersama Koramil kota dapat terlaksana dengan lancar, semoga pencegahan virus covid 19 di wilayah kota pringsewu bisa teratasi, " Ungkapnya.
